Hadirnya buku Sosiologi ini merupakan upaya secara aktif dan massive untuk menyebarluaskan beberapa content. Lebih khusus berkaitan dalam ilmu sosiologi kepada masayarakat.

Hal ini sangatlah urgen sekali, dimana kehidupan masyarakat postmodern telah mengantarkan kita pada interaksi sosial yang semu dan sangat terbatas. Di sisi lain sangat bebas tanpa mengedepankan etika dan norma yang ada.

Sosiologi merupakan salah satu ilmu sosial yang memiliki ruang lingkup kajian cukup luas. Objek kajian sosiologi adalah manusia.

Manusia dipelajari dari segi sosialnya yang kita sebut masyarakat. Pemahaman fakta dan gejala permasalahan sosial atau masyarakat yang kini hadir senantiasa menarik untuk kita kaji.

Kehadiran buku Sosiologi ini diharapkan bisa menjadi solusi alternatif pada tataran berfikir sebelum bertindak untuk mengatasi berbagai macam problematika yang dihadapi oleh masyarakat modern dewasa ini. Lebih khusus lagi dalam perspektif agama dan ilmu pengetahuan.

Untuk pemesan dapat menghubungi 085728650142